Tahun 2021
- Analisis Potensi Pembangkit Listrik Tenaga Mikro Hidro (Pltmh) Berdasarkan Debit Air Dan Kebutuhan Energi Listrik
- Pengaruh Besarnya Daya Listrik Kwh Meter Terpasang Terhadap Banyaknya Pemakaian Listrik Pada Bangunan-Bangunan Di Lingkungan Sekitar Universitas Negeri Semarang
- Pengaruh Perubahan Dimensi Filter-Drier Dan Pipa Kapiler Terhadap Coefficient Of Performance (Cop) Mesin Pendingin Kulkas 2 Pintu
- Pengembangan Sistem Realtime Monitoring Suhu Dan Ph Air Berbasis Internet Of Things
- Peramalan Beban Energi Listrik Dengan Metode Ekonometrik Di Kota Tegal Jawa Tengah Pada Tahun 2020 - 2024
- Perencanaan Pembangkit Listrik Tenaga Hibrid (Pv Dan Mikrohidro) Terhubung Grid (Studi Kasus : Desa Merden, Kecamatan Padureso, Kebumen)
- Rancang Bangun Game Tebak Morse Untuk Pengenalan Dan Pemahaman Sandi Morse Berbasis Android
- Rancang Bangun Sistem Informasi Pendaftaran Peserta Diklat Kerja Serta Notifikasi Sms Berbasis Web Dan Sms Gateway Di Uptd – Blk Grobogan
- Simulasi Reduksi Cogging Torsi Model Desain Generator Permanen Magnet Menggunakan Metode Anti Notch (Capaian Pada Skala Komputer)
- Sistem Monitoring Kapasitas Tempat Sampah Menggunakan Nodemcu Esp8266 Berbasis Jaringan Wireless
- Uji Perbandingan Kontrol Suhu Dan Kelembaban Pada Alat Pengering Tepung Jagungtiperotarymenggunakan Logika Fuzzy Mamdani Dan Sugeno
Tahun 2020
- Analisis Efisiensi Daya Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Menggunakan Homer (Studi Kasus Pltmh Parakandowo Kabupaten Pekalongan)
- Analisis Harmonisa Arus Dan Tegangan Listrik Di Gedung Bptik Unnes Dan E11 Teknik Elektro
- Analisis Pengaruh Pembebanan Dan Temperatur Terhadap Susut Umur Transformator Tenaga 60 Mva Unit 1 Dan 2 Di Gi 150 Kv Kalisari
- Audit Energi Listrik Pada Pabrik Produksi Pt. Utama Multiniaga Indonesia Di Kota Kudus
- Electroplating Chrome Baja St 37 Dengan Perubah Tegangan Listrik 6V, 10V, Dan 12V Terhadap Kekerasan Dan Ketebalan
- Implementasi Filter Kalman Dan Logika Fuzzy Pada Sistem Kendali Motor Servo
- Mengurangi Kemacetan Jalan Raya Dengan Lampu Lalu Lintas Smart Goal
- Model Sistem Otomasi Pengalihan Daya Pada Transformator Berbasis Mikrokontroler
- Motor Induksi Tiga Fasa Yang Dipergunakan Sebagai Generator Dengan Beban Steady State Dan Dinamik
- Nilai Keandalan Dan Nilai Ekonomis Sistem Distribusi Jaringan Sutm Berdasarkan Saifi Dan Saidi Di Pt Pln (Persero) Ulp Kudus Kota
- Optimasi Daya Aplikator Gelombang Mikro Menggunakan Metode Kontrol Daya Siklus Integral Dan Modulasi Lebar Pulsa
- Optimasi Kendali Pid Pada Spin Coater Menggunakan Genetic Algorithm (Ga)
- Otomasi Dan Monitoring Air Minum Pada Ternak Ayam Petelur
- Otomatisasi Pengolahan Limbah Cair Batik Metode Elektrokoagulasi Dengan Optimasi Kontrol Logika Fuzzy
- Penerapan Iot Dalam Rancang Bangun Sistem Proteksi Motor Induksi Tiga Fasa Dari Gangguan Beban Lebih Berbasis Mikrokontroller
- Penerapan Metode Anp Dan Promethee Pada Pemilihan Alternatif Peluang Hemat Energi Di Area Kampus (Studi Kasus Gedung E5)
- Pengaruh Penambahan Gypsum, Zeolit, Dan Abu Batubara (Fly Ash) Sebagai Soil Treatment Terhadap Nilai Resistansi Pentanahan
- Pengembangan User Interface Sistem Informasi Akademik Smk Negeri 2 Magelang Berbasis Website
- Perencanaan Lampu Hemat Energi Dengan Sensor Gerak Pada Kamar Mandi Dalam Gedung E11 Lantai 1
- Prototipe Pengering Bawang Merah Berbasis Arduino Uno
- Prototipe Sistem Otomasi Pengisian Menggunakan Flow Sensor Dan Sensor Ultrasonik Pada Depot Air Isi Ulang
- Purwarupa Alat Bantu Terapi Bagi Pasien Pasca Stroke Berbasis Pneumatik
- Rancang Bangun Alat Pemberi Makanan Buatan Berupa Pelet Pada Ikan Secara Otomatis Berbasis Programmable Logic Controller (Plc)
- Rancang Bangun Inverter Satu Fasa Dengan Spwm (Sinusoidal Pulse Width Modulation) Pada Beban Motor Induksi Satu Fasa
- Rekayasa Kecepatan Putar Rotor Dan Beban Terhadap Efisiensi Generator Sinkron Magnet Permanen Menggunakan Software Design Electromagnetic (Experimen Capaian Pada Skala Komputer)
- Simulasi Lampu Lalu Lintas Pintar Menggunakan Artificial Neural Network
- Sistem Kontrol Pompa Air Pada Sumur Berbasis Sensor Ultrasonik Dan Sensor Aliran Air
- Sistem Monitoring Besaran Listrik Dan Suhu Ruang Server Radio Pt. Kai Daop 4 Semarang Tawang Berbasis Internet Of Things (Iot)
- Sistem Pengaman Pintu Rumah Menggunakan Radio Frequency Identification Dan Sensor Sidik Jari Berbasis Arduino Uno
- Sistem Pengaman Pintu Rumah Menggunakan Sensor Sidik Jari (Fingerprint) Tipe Ttl (Gt-521F32)
- Sistem Pengamanan Ganda Pada Sepeda Motor Menggunakan Sensor Fingerprint Dan Remote Control Rf Berbasis Arduino
- Tingkat Pencapaian Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (Smk3) Di Pt. Pln (Persero) Unit Pelaksana Transmisi Semarang Berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun
Tahun 2019
- Alat Pengukur Dan Pencatat Detak Jantung Berbasis Arduino Mega 2560 Dengan Sms Gateway
- Alat Pengukur Dan Pencatat Suhu Tubuh Manusia Berbasis Arduino Mega 2560 Dengan Sms Gateway
- Analisis Ketidakseimbangan Beban Terhadap Arus Kawat Netral Gedung E11 Dan Gedung Dekanat Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Analisis Ketidakstabilan Tegangan Dan Frekuensi Pada Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (Studi Kasus Pltmh Sokokembang Kabupaten Pekalongan)
- Analisis Kuat Medan Penerimaan Sinyal Tv Pada Service Area Stasiun Transmisi Net Tv Semarang
- Analisis Kuat Penerangan Pada Laboratorium Di Smk Negeri 1 Karangdadap Kabupaten Pekalongan
- Analisis Penggunaan Gypsum, Bentonite Dan Arang Sebagai Zat Aditif Untuk Soil Treatment Dalam Sistem Pentanahan
- Analisis Perencanaan Perbaikan Faktor Daya Sebagai Upaya Optimasi Daya Listrik Di Gedung E5 Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Analisis Perhitungan Rugi- Rugi Daya Pada Jalur Mranggen–Purwodadi Dengan Menggunakan Program Simulasi Electrical Transient Analyzer
- Desain Dan Analisis Sistem Kendali Bising (Noise) Aktif Dengan Algoritma Filtered-X Lms Menggunakan Simulasi Matlab
- Desain Dan Pembuatan Modul Trainer Sensor Sebagai Alat Bantu Pada Praktikum Pembelajaran Sensor Dan Aktuator (Kelas Xi Tei Di Smk Negeri 1 Kandeman)
- Desain Dan Penilaian Building Attach Photovoltaic System Berbasis Fuzzy-Ahp Sebagai Teknik Optimasi (Studi Kasus: Gedung-Gedung Teknik Elektro Unnes)
- Desain Dan Perancangan Spin Coater Digital Untuk Deposisi Film Tipis Dengan Kontrol Pid
- Deteksi Gas Co Dan Nox Berbasis Arduino Sebagai Informasi Kualitas Udara Di Wilayah Semarang
- Efisiensi Daya Penguat Ocl Stereo Dengan Power Amplifier 2N3055 Dan Mj2955 Terhadap Perubahan Besaran Tegangan Input
- Fabrikasi Dssc (Dye-Sensitized Solar Cell) Berbasis Ekstrak Jantung Pisang Dengan Metode Spin Coating Untuk Studi Stabilitas Dan Sifat Optik Dssc
- Fabrikasi Dye-Sensitized Solar Cell (Dssc) Berbasis Ekstrak Jantung Pisang Dengan Metode Elektrokimia Untuk Studi Stabilitas Dan Sifat Optik Dssc
- Implementasi Desain Buck Converter Dengan Pid Controller Menggunakan Metode Tuning Genetic Algorithm (Ga)
- Implementasi Fuzzy Logic Mamdani Pada Pengaturan Temperatur Aquascape Menggunakan Thermoelectric Cooler
- Implementasi Sensor Suhu Dan Kelembaban Pada Inkubator Penetas Telur Ayam Lokal Berbasis Web Server
- Keandalan Sistem Distribusi Jaringan Sutm Akibat Gangguan Pohon Di Pt. Pln (Persero) Up3 Semarang
- Kinerja Lightning Arrester Yang Berusia Lebih Dari 30 Tahun Di Gardu Induk 150 Kv Srondol Pt.Pln (Persero) Upt Semarang
- Lilit Ulang Motor Ac Satu Fasa (Pompa Air)
- Modifikasi Empty Vane Detector Pada Mesin Packer Di Perusahaan Rokok (Studi Kasus Pt Djarum Sigaret Kretek Mesin Gribig, Kudus)
- Pemanfaatan Bluetooth Android Sebagai Pengendali Pengaman Tambahan Pada Sistem Keamanan Sepeda Motor
- Pemanfaatan Gsm Gateway Untuk Mengontrol Pelindung Jemuran
- Pemanfaatan Smartphone Sebagai Sistem Pengendali Kondisi Akuarium
- Pemanfaatan Trainer Pemancar Radio Fm Stereo Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Smk Jurusan Teknik Audio Video Di Smk N 2 Salatiga
- Pembuatan Power Supply Dengan Tegangan Keluaran Variabel Menggunakan Keypad Berbasis Arduino Uno
- Penerapan Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation Terhadap Akurasi Hasil Pengaturan Relai Arus Lebih Pada Jaringan Distribusi 20 Kv
- Penerapan Trainer Kit Programmable Logic Controller (Plc) Sebagai Media Pembelajaran Pada Materi Ajar Sistem Kendali Elektronik Di Jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik Smk Negeri 1 Kandeman Batang
- Pengembangan Pembelajaran Dengan Metode Flipped Classroom Berbasis Chamilo Pada Mata Pelajaran Gambar Teknik Kelas X Tav Di Smk Roudlotul Mubtadiin
- Pengendali Otomatis Pada Alat Pengering Pakaian Dengan Kelembaban Sebagai Indikator Tingkat Pengeringan
- Pengisian Baterai Menggunakan Buck-Boost Converter Pada Sistem Energi Surya
- Perancangan Dan Realisasi Trainer Dasar Digital Sebagai Media Pembelajaran Elektronika Dasar Di Jurusan Teknik Audio Video Smk Islam Al-Hikmah Mayong
- Perancangan Pengatur Suhu Otomatis Pada Prototype Smart Cage Untuk Doc (Day Old Chick) Ayam Broiler Berbasis Pid
- Prakiraan Kebutuhan Energi Listrik Dengan Jaringan Saraf Tiruan (Artificial Neural Network) Metode Backpropagation Tahun 2020-2025 (Studi Kasus: Pt Pln (Persero) Up3 Semarang)
- Prakiraan Kebutuhan Listrik Menggunakan Metode Jst (Jaringan Syaraf Tiruan) Feed Forward Backpropagation Di Kabupaten Pemalang Tahun 2020-2024
- Prediksi Energi Listrik Dengan Metode Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation Menggunakan Matlab Untuk Kota Semarang Tahun 2019 – 2024
- Prediksi Konsumsi Energi Listrik Menggunakan Metode Jaringan Syaraf Tiruan Recurrent Di Pln Apj Salatiga
- Prototipe Otomatisasi Pembersih Kandang Sapi Berbasis Kontrol Logika Fuzzy
- Prototipe Pengeruk Sampah Pada Aliran Sungai
- Rancang Bangun Alat Kendali Penjemur Ikan Asin Bagi Para Nelayan
- Rancang Bangun Alat Pengukur Suhu, Kelembaban Dan Ph Tanah Sebagai Alat Bantu Budidaya Cabai Merah Dan Cabai Rawit
- Rancang Bangun Alat Ukur Iluminansi Penerangan Berbasis Data Logger Terintegrasi Dengan Iot (Internet Of Things)
- Rancang Bangun Alat Untuk Mengukur Suhu, Kelembaban Dan Ph Tanah Sawah Berbasis Web
- Rancang Bangun Antena Yagi 433 Mhz (Studi Kasus Penguat Sinyal Telemetri 433 Mhz Pada Pesawat Tanpa Awak)
- Rancang Bangun Inverter Satu Fasa Menggunakan Ic Sg 3525
- Rancang Bangun Prototipe Atap Jemuran Berbasis Internet Of Things
- Rancang Bangun Sistem Basis Data Kependudukan
- Rancang Bangun Sistem Keamanan Palang Pintu Perlintasan Kereta Api Otomatis Menggunakan Sensor Proximity Induktif Berbasis Atmega 328
- Rancang Bangun Sistem Kontrol Intensitas Led Otomatis Untuk Menghemat Energi Listrik Pada Lampu Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya Berbasis Arduino Uno
- Rancang Bangun Sistem Monitoring Volume Dan Laju Tetes Infus Pasien Menggunakan Nodemcu Esp8266
- Rancang Bangun Sistem Pengaman Sepeda Motor Berbasis Mikrokontroler Dan Modul Gps
- Rancang Bangun Sistem Pengaman Sepeda Motor Dengan Pelacakan Lokasi Secara Live Tracking Gps Terintegrasi Smartphone Android
- Rancang Bangun Sistem Real Time Monitoring Gas Berbahaya Pada Peternakan Ayam Broiler Berbasis Internet Of Things Dan Data Logger
- Rancang Bangun Smartgrowing Jamur Tiram Berdasarkan Kontrol Suhu Dan Kelembaban Berbasis Android
- Rancang Bangun Tempat Sampah Otomatis Menggunakan Sensor Ultrasonik
- Rancang Bangun Thermal Vacuum Evaporator Untuk Pelapisan Film Tipis Dengan Algoritma Fuzzy-Pid
- Rancang Bangun Trainer Elektronika Digital Enkoder Dan Dekoder Sebagai Media Pembelajaran Teknik Elektronika Dasar Jurusan Tav Smk N 1 Magelang
- Simulasi Aplikasi Perancangan Daya Pembangkit Listrik Tenaga Air (Plta) Menggunakan Software Matlab Di Waduk Panohan Kabupaten Rembang
- Simulasi Pembangkit Terdistribusi Dengan Algoritma Invasive Weed Optimization Untuk Mengurangi Rugi Daya
- Simulasi Penempatan Transformator Pada Jaringan Distribusi Berdasarkan Jatuh Tegangan Menggunakan Etap Power Station 12.6.0
- Simulasi Performa Pembangkit Listrik Tenaga Bayu Pada Pembebanan Dinamis Terhubung Grid
- Sistem Monitoring Budidaya Ikan Lele Teknik Bioflok Berdasarkan Suhu Dan Ph Air
- Sistem Otomasi Dan Keamanan Pintu Menggunakan Smartphone Dan Rfid (Radio Frequency Identification) Berbasis Mikrokontroler Nodemcu Esp8266
- Smart Home Security System Berbasis Arduino
- Trainer Instalasi Pembangkit Listrik Tenaga Surya (Plts)
- Trainer Kelas Penguat Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Perekayasaan Sistem Audio Kelas Xi Smk Muhammadiyah 2 Boja Kabupaten Kendal
- Trainer Mikrokontroler Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Mikroprosesor Dan Mikrokontroler Di Kelas Xi Smk Nu Ungaran
- Trainer Troubleshooting Switching Mode Power Supply (Smps) Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Kuliah Teknik Audio Video
- Unjuk Kerja Pengaturan Pembagian Daya Pada Sinkronisasi Generator Ac
- Variasi Filter-Drier Terhadap Coefficient Of Performance (Cop) Lemari Pendingin 172 Liter Merek Sharp
Tahun 2018
- Game Interaktif Augmented Reality Pengenalan Suku Kata Anggota Tubuh Pada Buku Tematik Dengan Multi Marker
- Pemberian Makanan Otomatis Pada Prototype Smart Cage Doc (Day Old Chick) Ayam Broiler Dengan Sms (Short Message Service)
- Rancang Bangun System Smart Door Lock Berbasis Sms (Short Message Service)
- Rancang Bangun Trainer Operasi Motor Listrik Berbasis Smart Relay Sebagai Media Pembelajaran Di Jurusan Teknik Instalasi Tenaga Listrik Smk Negeri 2 Wonosobo
Tahun 2017
- Akses Kontrol Ruang Penyimpanan Dokumen Menggunakan Sensor Fingerprint Dan Sensor Pir (Passive Infra Red)
- Analisis Performansi Quality Of Service Drop Call Pada Jaringan Telekomunikasi Berbasis Teknologi Gsm (Global System For Mobile)
- Analisis Torsi Dan Putaran Motor Induksi Tiga Phasa Dengan Simulasi Matlab
- Efektifitas Implementasi Media Pembelajaran Edmodo Pada Mata Pelajaran Jaringan Dasar Jurusan Teknik Komputer Dan Jaringan Di Smk Negeri 2 Tegal
- Hubungan Intensitas Cahaya Lampu Halogen Sebagai Input Panel Suryaterhadap Nilai Keluaran Panel Surya Jenis Monocrystalline Dan Polycrystalline
- Implementasi Neural Network Pada Matlab Untuk Peramalan Konsumsi Beban Listrik Kabupaten Ponorogo Jawa Timur
- Kendali Palang Pintu Parkir Menggunakan E-Ktp Sebagai Tag Berbasis Arduino Uno
- Kinerja Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid Bayu Dan Surya Di Plth Pantai Baru Poncosari, Srandakan, Bantul
- Manajemen Pemanfaatan Energi Listrik Pada Pompa Di Pdam Tirta Moedal Produksi Ii Kota Semarang Melalui Audit Energi Listrik
- Media Jarimatika Perkalian Dasar Untuk Siswa Kelas Lima Sekolah Dasar Menggunakan Metode Computer Based Instructions (Cbi)
- Mesin Pengering Tepung Dengan Menggunakan Kontrol Fuzzy Logic
- Pemanfaatan Media Pembelajaran Sistem Pneumatik Dengan Programmable Logic Controller (Plc) Berbasis Flash Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kelas Xii Kompetensi Keahlian Tiptl Di Smk Negeri 1 Kedungwuni
- Pemanfaatan Program Festo Fluidsim Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Perekayasa Sistem Robotik Siswa Kelas Xi Di Smk Texmaco Semarang
- Pembuatan Modul Teknik Listrik Sub Bahasan Hukum Ohm Dan Hukum Kirchoff Dengan Bantuan Program Livewire Dan Implementasinya Di Smk Panca Bhakti Banjarnegara
- Penerapan Navigasi Kompas Android Pada Robot Sepak Bola Beroda Berbasis Arduino
- Pengaruh Ketidakstabilan Debit Air Dan Curah Hujan Pada Pembangkit Listrik Tenaga Air (Plta) Pejengkolan Terhadap Produktifitas Energi Listrik Yang Dihasilkan
- Pengaruh Penambahan Kapasitor Terhadap Tegangan, Arus, Faktor Daya, Dan Daya Aktif Pada Beban Listrik Di Minimarket
- Perbandingan Karakteristik Sensor Uvtron Dan Photodioda Sebagai Pendeteksi Titik Api Pada Wahana Terbang Vertical Take-Off Landing (Vtol) Berbasis Mikrokontroler
- Perbandingan Penggunaan Compression Connector (Cco) Dan Tap Connector Pada Sambungan Rumah Terhadap Besarnya Losses Energi
- Prototipe Pembangkit Listrik Tenaga Pasang Surut Air Laut Di Kelurahan Tugurejo Kecamatan Tugu Kota Semarang
- Prototipe Telemetri Pemantau Tinggi Permukaan Air Pada Bendungan Sebagai Langkah Pencegahan Dampak Terjadinya Banjir
- Rancang Bangun Alat Penggantian Air Dan Pemberian Pakan Secara Otomatis Pada Akuarium Ikan Hias Berbasis Mikrokontroler
- Rancang Bangun Alat Pengukur Ph Dan Suhu Tanah Berbasis Arduino
- Rancang Bangun Alat Pengukur Tinggi Badan Digital Dengan Sensor Ultrasonik Hc-Sr04 Berbasis Arduino Uno
- Rancang Bangun Dan Implementasi Trainer Sistem Kendali Motor Semi-Automatis Menggunakan Tdr (Time Delay Relay) Di Smk Nu Ungaran
- Rancang Bangun Lampu Lalu Lintas Tenaga Surya Dengan Delay Control Tingkat Kemacetan Berbasis Programmable Logic Control Sebagai Media Pembelajaran Praktik Instalasi Sistem Kendali
- Rancang Bangun Pengendali Instalasi Listrik Gedung E6 Ft. Unnes Berbasis Programmable Logic Controller ( Plc )
- Rancang Bangun Pengukur Suhu Jarak Jauh Sebagai Upaya Pencegahan Kebakaran Hutan Dengan Sumber Energi Solar Cell
- Rancang Bangun Sistem Deteksi Plagiarisme Tugas Pada Kelas Virtual Berbasis Moodle
- Rancang Bangun Sistem Peringatan Dini Daerah Rawan Longsor
- Rancang Bangun Stacking Conveyor Dengan Sistem Kendali Berbasis Plc
- Rekayasa Permainan Tradisional Dam - Daman Digital
- Simulator Sistem Tenaga Listrik Tiga Fasa Double Feeder Sebagai Alat Pendidikan Dan Pelatihan
- Simulator Sistem Tenaga Listrik Tiga Fasa Single Feeder Untuk Pendidikan Dan Pelatihan
- Sistem Monitoring Pelanggaran Siswa Berbasis Web (Studi Kasus Smk Negeri 1 Ampelgading)
- Studi Ketidakseimbangan Beban Pada Trafo Distribusi Di Taman Wisata Candi Borobudur
- Trainer Televisi Lcd Sebagai Media Pembelajaran Troubleshooting Televisi Lcd Pada Siswa Smk
Tahun 2016
- Alat Pengendali Lampu Rumah Tangga Jarak Jauh Menggunakan Handphone
- Alat Ukur Suhu Untuk Panel Listrik Dengan Memanfaatkan Gelombang Panas Panel Listrik Yang Ada Di Gedung Fakultas Teknik Unnes
- Analisis Sistem Pentanahan Di Balai Yasa Tegal Menggunakan Aplikasi Matlab
- Analisis Trafik Pada Propagasi Sinyal Radio Mobile
- Aplikasi Pendeteksi Manusia Pada Gedung Berbasis Mikrokontroler Atmega328 Menggunakan Sensor Pir (Passive Infra Red)
- E-Book Bahan Pembelajaran Rangkaian Listrik Dengan Platform Android Untuk Meningkatkan Hasil Belajar
- Efektivitas Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Web Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pelajaran Programmable Logic Controller Jurusan Tiptlkelas Xismk Negeri-I Adiwerna Kabupaten Tegal
- Evaluasi Keandalan Sistem Distribusi Tenaga Listrik Berdasarkan Mutu Pelayanan
- Grounding Instalasi Listrik Pasca Umur 15 Tahun Di Perumahan Taman Bukit Klepu
- Implementasi Arduino Mega 2560 Untuk Kontrol Miniatur Elevator Barang Otomatis
- Kelayakan Instalasi Listrik Rumah Tangga Berdaya ≤ 900 Va Berumur Di Atas 15 Tahun Di Desa Bojonggede Kecamatan Ngampel Kabupaten Kendal
- Kontrol Otomatis Pengisian Minuman Pada Gelas
- Media Pembelajaran Mata Kuliah Mesin Listrik Dasar Berbasis Android Bagi Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Unnes
- Media Pembelajaran Microsoft Word Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi (Tik) Kelas Vii Di Smp N 1 Slawi
- Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pelajaran Dasar Pengukuran Listrik Dengan Metode Edutainment Di Kelas X Tiptl Smk Negeri 1 Adiwerna
- Meningkatkan Pemahaman Siswa Pada Pelajaran Perencanaan Dan Pemasangan Instalasi Tenaga Dan Pengendali Menggunakan Software Fluidsim Di Kelas Xii Titl Smk Negeri 1 Kandeman
- Monitoring Robot Wall-Follower Menggunakan Bluetooth
- Otomatisasi Alat Penyiram Berbasis Mikrokontroler Atmega 8 Menggunakan Moisture Sensor
- Pemahaman Istilah Elektronika Berbasis Android Untuk Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pemanfaatan Radio Frequency Sebagai Media Pengirim Data Pada Jejaring Sensor Nirkabel Berbasis Arduino Dalam Sistem Akuisisi Data Suhu Udara, Kelembaban Udara, Dan Tekanan Udara
- Pembuatan Dan Pemanfaatan Alat Trainer Instalasi Kendali Motor Listrik Berbasis Programmable Logic Controller (Plc) Sebagai Media Pembelajaran Mata Kuliah Praktik Dasar Sistem Kontrol Di Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pemodelan Dan Analisis Kendali Suhu Ruangan Dengan Logika Fuzzy Menggunakan Matlab
- Penentu Status Gizi Anak Berbasis Android
- Penerapan Algoritma Canny Dan Blob Detection Pada Robot Soccer Untuk Mendeteksi Tepi Citra Objek Berbasis Android
- Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Web Pada Mata Kuliah Mesin Listrik Di Prodi Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Penggunaan Software Electrical Control Techniques Simulator Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Instalasi Tenaga Kelas Xi Di Smk Negeri 5 Semarang
- Penstabilan Tegangan Sekunder Pada Transformator Daya 150/20 Kv Akibat Jatuh Tegangan
- Perancangan Running Text Display Menggunakan Modul Tf-S5Ur Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Kemampuan Membaca Cepat Kelas V Sdn 02 Pait
- Perancangan Traffic Light Dengan Microcontroller Atmega 328
- Perencanaan Modul Praktikum Z80 Simulator Sebagai Alat Bantu Pembelajaran Sistem Mikroprosesor Z80
- Prototype Sistem Pengisian Dus Otomatis Dengan Robotik Berbasis Plc (Programmable Logic Controller)
- Rancang Bangun Alat Pengaman Brankas Menggunakan Rfid (Radio Frequency Identification) Dengan Memanfaatkan E-Ktp Sebagai Tag Berbasis Arduino
- Rancang Bangun Penggerak Panel Surya Menggunakan Motor Stepper Berbasis Mikrokontroler Atmega 16
- Rancang Bangun Penyiram Otomatis Budidaya Jamur Tiram Dengan Pemantauan Suhu Dan Kelembaban Udara Berbasis Pemprograman Arduino & Cv-Avr (Codevision Avr)
- Rancang Bangun Simulator Lift Pengirim Barang Dengan Pneumatik
- Rancang Bangun Sistem Administrasi Pembayaran Sekolah Multi User Berbasis Web Di Sma Negeri 1 Temanggung
- Robot Multi Sensor Sebagai Media Pembelajaran Mata Kuliah Sensor Dan Aktuator
- Softskill Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Unnes Di Tempat Praktik Kerja Lapangan Angkatan 2012
- Timbangan Berbasis Arduino Dengan Output Lcd Dan Suara
- Trainer Televisi Led Sebagai Media Pembelajaran Troubleshooting Televisi Led Di Smk Wisudha Karya Kudus
Tahun 2015
- Analisis Aliran Daya Sistem Tenaga Listrik Pada Bagian Texturizing Di Pt Asia Pasific Fibers Tbk Kendal Menggunakan Software Etap Power Station 4.0
- Analisis Pengaman Eksternal Gangguan Petir Di Stasiun Pemancar Tvri Semarang ( Gombel )
- Aplikasi Alat Peraga Analisa Gangguan Pengendali Elektromagnetik Pada Mata Pelajaran Mengoperasikan Sistem Pengendali Elektromagnetik Kelas Xi Smk N 3 Semarang
- Efektivitas Multimedia Pembelajaran Instalasi Listrik Dasar Untuk Kelas X Jurusan Teknik Otomasi Industri Smk Tunas Harapan Pat
- Emergensi Energi Listrik Pada Kamar Operasi Di Rumah Sakit Menggunakan Uninterruptible Power Supplies (Ups)
- Enkripsi Teks Menggunakan Metode Vigenere Cipher Dengan Pembentukan Kunci Tiga Tahap
- Game Edukasi Android Sebagai Fasilitas Pengenalan Bilangan Untuk Anak Usia Dini
- Implementasi Media Ajar Bangun Ruang Berbasis Augmented Reality Pada Smpn 2 Selomerto Kabupaten Wonosobo
- Implementasi Metode Certainly Of Response Index (Cri) Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Sistem Komputer Kelas X Ti A Di Smk Sakti Gemolong Tahun Ajaran 2014/2015
- Implementasi Metode Maximum Marginal Relevance Pada Peringkasan Teks Otomatis Artikel Berita
- Kesiapan Soft Skills Siswa Smk N 5 Semarang Untuk Memasuki Dunia Kerja
- Minat Berwirausaha Dibidang Elektronika Siswa Kelas Xi Teknik Mekatronika Smk Negeri 7 Semarang
- Miniatur Palang Pintu Kereta Api Otomatis Dengan Menampilkan Kecepatan Kereta Serta Waktu Tunggu Menggunakan Arduino
- Model Investigasi Kelompok Pada Mata Pelajaran Sistem Pengendali Elektromagnetik Di Smk Dr. Tjipto Semarang
- Motivasi Belajar Siswa Kelas Xi Dalam Mengikuti Pelajaran Mata Diklat Instalasi Penerangan Dan Tenaga Listrik Di Smk Nusantara I Comal Pemalang Tahun 2014
- Penerapan Buku Pintar Elektronik (Bpe) Dalam Materi Pembelajaran Sistem Reproduksi Manusia Di Sma Negeri 2 Pemalang
- Penerapan Metode Simple Maze Pada Robot Wall Follower Untuk Menyelesaikan Jalur Dalam Menelusuri Sebuah Labirin
- Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share (Tps) Pada Materi Dasar Elektronika Di Kelas Ix Smp Negeri 6 Petarukan
- Penerapan Model Pembelajaran Two Stay Two Stray Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Siswa Kelas Viii Mts N 02 Semarang
- Penggunaan Metode Arima (Autoregressive Integrated Moving Average) Untuk Prakiraan Beban Konsumsi Listrik Jangka Pendek (Short Term Forecasting)
- Perancangan Aplikasi Alat Pemesanan Tiket Bus Dengan Perangkat Telepon Genggam Berbasis J2Me (Studi Kasus Pada Po. Bejeu)
- Perbedaan Antara Hasil Belajar Mata Pelajaran Perakitan Komputer Yang Diajar Menggunakan Stad Dan Yang Diajar Menggunakan Tutor Sebaya Di Smk 11 Semarang
- Rancang Bangun Alat Timbang Digital Berbasis Avr Tipe Atmega32
- Rancang Bangun Alat Ukur Getaran Mesinberbasis Arduino
- Rancang Bangun Pengaman Pintu Otomatis Menggunakan E-Ktp Berbasis Mikrokontroler Atmega328
- Rancang Bangun Trainer Alat Penyortir Barang Logam Dan Non Logam Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Kuliah Dasar Sistem Kontrol
- Simulator Sistem Tenaga Listrik Double Feeder Satu Fasa Sebagai Pendukung Perkuliahan Praktik Sistem Tenaga Listrik Di Jurusan Teknik Elektro Unnes
- Simulator Sistem Tenaga Listrik Jaringan Tunggal Dan Ganda Single Feeder
Tahun 2014
Tahun 2013
- Alat Praktikum Pengendali Motor Induksi Tiga Fasa Untuk Hubungan Star Delta Dan Berurutan
- Efektivitas Model Pembelajaran Jigsaw Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas Xi Prodi Tav Smk Ypt Kota Tegal Pada Pokok Bahasan Memperbaiki Tv Penerima
- Efektivitas Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Mata Diklat Pengukuran Besaran Listrik Di Smk Negeri 3 Semarang
- Frekuensi Gangguan Terhadap Kinerja Sistem Proteksi Di Gardu Induk 150 Kv Jepara”,
- Hubungan Antara Capaian Pembelajaran Teori Merakit Pc Dengan Kinerja Dalam Praktikum Merakit Pc Pada Program Rekayasa Perangkat Lunak Kelas X Di Smk N 2 Purwakarta
- Hubungan Status Gizi Dan Tingkat Sosial Ekonomi Orangtua Dengan Hasil Belajar Mahasiswa Unnes Di Ponpes Aswaja Banaran Gunungpati Tahun 2011
- Implementasi Sistem Manajemen Keselamtan Dan Kesehatan Kerja Di Pt Pln (Persero) Area Pengatur Distribusi Jawa Tengah & D.I.Yogyakarta Dalam Upaya Peningkatan Mutu Dan Produktivitas Kerja Karyawan
- Karakteristik Industri Mitra Pada Pelaksanaan Praktik Kerja Industri (Prakerin) Teknik Audio Video Di Smk N 1 Kandeman Batang Studi Eksplorasi Permasalahan Prakerin Tahun 2012 Sebagai Bahan Pertimbangan Pengambilan Kebijakan Sekolah
- Kontribusi Mahasiswa Kkn Terpadu Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang Dalam Pengembangan Pembelajaran Berbasis Tik Di Sekolah Mitra
- Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Komputer Untuk Materi Komponen Elektronika Pada Siswa Kelas Vii Di Smp Negeri 3 Pedan Kabupaten Klaten
- Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Memasang Instalasi Listrik Bangunan Sederhana Mata Pelajaran Kompetensi Kejuruan Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik Kelas X (Titl) Smk N 1 Semarang
- Media Pembelajaran Memasang Instalasi Penerangan Listrik Bangunan Bertingkat Pada Mata Pelajaran Teknik Instalasi Tenaga Listrik Di Smk Negeri 1 Semarang
- Media Pembelajaran Sensor Dan Transduser Pada Program Studi Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Smk Nu Hasyim Asy’Ari Tarub Tegal Pada Pembelajaran Menggambar Simbol Dan Rangkaian Kelistrikan Otomotif Menggunakan Autocad
- Minat Dan Peluang Berwirausaha Pada Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Modifikasi Antena Televisi Jenis Yagi Sebagai Penguat Sinyal Modem Menggunakan Sistem Induksi
- Multimedia Pembelajaran Mata Pelajaran Dasar Elektronika Di Smkn 4 Semarang
- Pemanfaatan Jejaring Sosial Melalui Grup Dalam Facebook Sebagai Sarana Pengelolaan Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi Kelas X Sma (Siswa Kelas X6 Dan X7 Sman 1 Banjarharjo – Brebes)
- Pemanfaatan Multimedia Untuk Mengetahui Perbedaan Tingkat Keaktifan Siswa Pada Subtema Mengenal Nama-Nama Hewan Peliharaan Bagi Anak Usia Dini Di Tk I Gabus
- Pemanfaatan Multimedia Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Dan Keaktifan Siswa Pada Mata Pelajaran Pemrograman Mikrokontroller Kelas Xi Di Smk Negeri 2 Salatiga
- Pembuatan Televisi Trainer Sebagai Media Pembelajaran Troubleshooting Televisi Warna Pada Siswa Smk Negeri 3 Tegal
- Pengembangan Bahan Ajar Interaktif Pada Mata Pelajaran Teknik Instalasi Tenaga Listrik
- Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Pada Mata Kuliah Dasar Telekomunikasi Pokok Bahasan Sistem Modulasi Analog
- Penggunaan Media Pembelajaran Pada Pokok Pembahasan Memperbaiki Kerusakan Tv Pada Mata Pelajaran Teknik Audio Video Kelas X Di Smk Negeri 1 Kandeman Kabupaten Batang
- Rancang Bangun Aplikasi Android Untuk Menghitung Biaya Listrik Rumah Tangga
- Sistem Scada Water Level Control Menggunakan Software Wonderware Intouch Intouch
- Studi Eksplorasi Pembelajaran Tahun Ke-4 Pada Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Industri Di Smk Negeri 7 Semarang
- Tudi Perbandingan Ppl Regular Dengan Kkn Pendampingan Smk Ditinjau Dari Aspek Kinerja Mengajar Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Uji Kelayakan Instalasi Listrik Tegangan Rendah Di Atas Umur 15 Tahun Untuk Daya 450Va-900Va Di Wilayah Kerja Konsuil Unit Blora
Tahun 2012
- Aplikasi Handphone Pencarian Alamat Penting Di Kota Semarang
- Inovasi Trainer Set Pembelajaran Praktek Pengereman Motor Induksi
- Kesiapan Kecakapan Soft Skills Siswa Smk N 4 Semarang Untuk Memasuki Dunia Kerja
- Keterkaitan Metode Pembelajaran Guru Dengan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Prestasi Belajar Praktik Pengenalan Alat Ukur Siswa Jurusan Listrik Di Smk Negeri 1 Magelang
- Media Interaktif Pembelajaran Sistem Pengendali Elektromagnetik Pada Motor Listrik
- Media Pembelajaran Interaktif Menerapkan Dasar-Dasar Kelistrikan Di Smk N 1 Lawang Wetan
- Media Pembelajaran Interaktif Sidoel (Simulasi Dan Demonstrasi Elektronika) Sebagai Penunjang Mata Pelajaran Elektronika Pada Smp Negeri 2 Tanggungharjo Purwodadi
- Media Pembelajaran Jaringan Tegangan Rendah (Jtr) Pada Sistem Distribusi Tenaga Listrik
- Media Pembelajaran Mata Diklat Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Untuk Siswa Kelas X Smk Negeri 1 Miri
- Media Pembelajaran Mata Kuliah Peralatan Tegangan Tinggi Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Media Pembelajaran Mata Kuliah Sistem Proteksi Jaringan Distribusi Listrik Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Media Pembelajaran Mata Pelajaran Mengoperasikan Mesin Produksi Dengan Kendali Elektromagnetik Pada Smk
- Media Pembelajaran Sinyal Audio Pada Program Keahlian Teknik Audio Video Di Smk N 3 Tegal
- Mediapembelajaran Ac Ruang Pada Mata Kuliah Teknik Pendingin Program Studi Pendidikan Teknik Elektro S1 Universitas Negeri Semarang
- Minat Berwirausaha Mahasiswa Program Studi S1 Pendidikan Teknik Elektro Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Model Pembelajara Berbasis Masalah Untuk Kompetensi Dasar Mengenal Komponen Elektronika Pada Mata Diklat Elektronika Dasar
- Modul Pembelajaran Interaktif Berbasis Animasi Sebagai Sarana Penunjang Pembelajaran Area Matematika Untuk Siswa Taman Kanak-Kanak Tat Twam Asi Pati
- Pemanfaatan Sistem Informasi Geografis Sebagai Pendataan Program Kejuruan Dan Lokasi Sekolah Menengah Kejuruan Negeri Di Kota Semarang
- Pembuatan Media Pembelajaran Elektronik Pada Mata Kuliah Teknik Digital Program Studi Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pembuatan Multimedia Pembelajaran Dasar - Dasar Sistem Telekomunikasi Pada Program Keahlian Teknik Telekomunikasi Smk Negeri 5 Semarang
- Penerapan Audio Amplifier Stereo Untuk Beban Bersama Dan Bergantian Dengan Menggunakan Saklar Ganda Sebagai Pengatur Beban
- Pengaruh Kenaikan Tarif Dasar Listrik Terhadap Minat Berwirausaha Yang Menggunakan Tenaga Listrik
- Pengembangan Linux Live Usb Sebagai Media Distribusi Jurnal Ilmiah
- Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Refrigerator Teknik Pendingin Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pengembangan Perangkat Pembelajaran Unit Masukan Dan Keluaran Berdasarkan Kit Trainer Mpa-22 Untuk Mata Kuliah Praktek Sistem Mikroprosesor Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Penggunaan Modul Pembelajaran Interaktif Pendukung Hasil Pembelajaran Teknik Audio Video Di Smk Negeri 1 Kandeman Kabupaten Batang
- Perencanaan Media Pembelajaran Pada Materi Ajar Kompetensi Dasar Kelistrikan Ac Dan Dc Di Smk Yudya Karya Magelang
- Perencanaan Trainer Pembelajaran Rangkaian Sekuensial Dan Rangkaian Aritmatik Mata Kuliah Praktik Perencanaan Sistem Digital Pada Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Praktik Kerja Industri Program Keahlian Teknik Audio Video Smk N 1 Semarang
- Profil Soft Skills Siswa Kompetensi Keahlian Teknik Audio Video Program Studi Keahlian Teknik Elektronika Di Smkn 1 Semarang
- Simulasi Prinsip Kerja Alat Pengaman Listrik Sebagai Media Pembelajaran Mata Kuliah Instalasi Penerangan Dan Tenaga Pada Program Studi Pendidikan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Studi Kelayakan Instalasi Penerangan Rumah Di Atas Umur 15 Tahun Terhadap Puil 2000 Di Desa Pancur Kecamatan Pancur Kabupaten Rembang
- Tingkat Pengetahuan Dasar Masyarakat Desa Sambung Kecamatan Gajah Kabupaten Demak Tentang Instalai Listrik Rumah Tinggal Dan Keamanan Pemakaiannya
Tahun 2011
- Korelasi Antara Jumlah Komputer Dan Jumlah Siswa Pada Waktu Praktik Terhadap Prestasi Belajar Siswa Dalam Mata Pelajaran Perakitan Pc Di Smk Negeri 1 Tengaran, Smk Nu Ungaran, Smk Telkom Tunas Harapan, Dan Smk Dr. Tjipto Ambarawa
- Mengubah Fungsi Motor Dc Sebagai Tacho Generator Untuk Media Pembelajaran Praktek Pengaturan Kecepatan Motor Listrik
- Meningkatkan Hasil Belajar Tik Melalui Pembelajaran Model Student Team Achievement Devision (Stad) Pokok Bahasan Pemasangan Local Area Network (Lan) Siswa Kelas Xi Sma Negeri 1 Tayu Pati
- Modul Mata Pelajaran Dasar-Dasar Teknik Elektronika Di Sekolah Menengah Kejuruan Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (Rsbi)
- Monitoring Dan Controlling Plc (Programmable Logic Controller) Menggunakan Pc (Personal Computer)
- Pelaksanaan Praktik Kerja Lapangan Pada Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pemahaman Masyarakat Di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang Terhadap Keamanan Jaringan Dan Instalasi Listrik Rumah Tangga
- Pembuatan Trainer Instalasi Sebagai Media Pembelajaran Instalasi Penerangan Pada Siswa Smk
- Pengembangan Media Pembelajaran Plc Sekolah Menengah Kejuruan Program Keahlian Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik
- Pengembangan Perangkat Pembelajaran Mata Kuliah Praktek Sistem Mikroprosesor Menggunakan Kit Trainer Mpa-22 Di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pengembangan Perangkat Pembelajaran Teknik Elektronika Analog Dan Digital Dasar Smk Berdasarkan Ktsp
- Peramalan Panggilan Telepon Sebagai Dasar Perencanaan Jaringan 2G Di Wilayah Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo Di Pt. Telkomsel Region Jateng-Diy Dengan Arima Box-Jenkins
- Perbedaan Hasil Belajar Menggambar Dengan Progam Microsoft Office Visio 2007 Dan Konvensional Pada Mata Pelajaran Gambar Teknik Siswa Smk Negeri 3 Semarang
- Perencanaan Modul Pembelajaran Sensor Dan Transduser Di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Profil Usaha Kecil Menengah Dalam Bidang Elektronika Di Arga Kencana Elektronika
- Studi Eksplorasi Kerjasama Smk Dengan Dunia Usaha/Industri Di Smk Negeri 1 Adiwerna Kabupaten Tegal Provinsi Jawa Tengah
- Tahanan Grounding Rumah Tinggal Di Kecamatan Gunungpati Kota Semarang
- Upaya Peningkatan Kompetensi Pemasangan Perangkat Audio Video Mobil Dengan Menggunakan Metode Demonstrasi Pada Siswa Smk Wisudha Karya Kudus
Tahun 2010
- Audio Video Selektor Berbasis Mikrokontroler At89S52
- Identifikasi Kelayakan Alat Praktek Instalasi Listrik Sub Alat Ukur Avometer Untuk Mendukung Tujuan Kurikulum Di Smk N 5 Semarang
- Manajemen Sumber Belajar Elektronika Dasar Bagi Guru Rumpun Elektronika Smk Negeri Kota Semarang
- Pembuatan Monitor Trainer Sebagai Media Pembelajaran Troubleshooting Monitor Pada Siswa Smk
- Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas X Pada Mata Pelajaran Keterampilan Elektronika Siswa Sman 1 Kudus
- Pengaruh Kelengkapan Peralatan Praktek Sekolah Terhadap Pembobotan Nilai Kerja Praktek Pada Mata Diklat Praktek Dasar Instalasi Listrik Kelas X Smk Negeri Se-Kota Semarang Tahun Pelajaran 2009/2010
- Pengaruh Pengalaman Praktik Kerja Industri Terhadap Motivasi Untuk Menciptakan Industri Kreatif Siswa Kelas Xii Program Keahlian Pemanfaatan Tenaga Listrik Smk Negeri 1 Tonjong Kabupaten Brebes
- Penggunaan Program Livewire Sebagai Media Pembelajaran Teori Listrik Dan Elektronika Program Keahlian Teknik Pendingin Smk Negeri 2 Kendal
- Peningkatan Pembelajaran Mata Pelajaran Ketrampilan Elektro Menggunakan Model Pembelajaran Picture And Picture Pada Siswa Kelas X Sma Nu Al Ma’Ruf Kudus
- Studi Eksplorasi Tentang Pola Kerjasama Praktik Kerja Industri Jurusan Rekayasa Perangkat Lunak Smk Negeri 1 Tengaran Kabupaten Semarang, Provinsi Jawa Tengah
Tahun 2009
- Alat Peraga Pembelajaran Pengoperasian Motor Listrik 3 Fasa Di Smk
- Aplikasi Basis Data Untuk Sistem Informasi Sekolah Di Smk 18 Lppm Ri Sidareja
- Efektifitas Model Pembelajaran Mata Diklat Elektronika Dasar Kompetensi Teori Kelistrikan Berbasis E-Learning Pada Siswa Kelas 1 Program Keahlian Elektronika Industri Smk Negeri 2 Salatiga Tahun Ajaran 2008/2009
- Evaluasi Kualitas Penerangan Dan Penentuan Letak Lampu Serta Jenis Lampu Pada Ruang Perkuliahan E2 Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Kemampuan Arester Untuk Pengaman Tranformator Pada Gardu Induk Srondol 150 Kv
- Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Untuk Mata Kuliah Dasar Telekomunikasi Pokok Bahasan Prinsip Dasar Peralatan Telepon
- Media Pembelajaran Elektronik Pada Mata Diklat Instalasi Dasar Penerangan Listrik Di Smk Negeri 3 Semarang
- Media Pembelajaran Interaktif Dasar Elektronika Digital Dan Komputer
- Model Pembelajaran Mata Diklat Dasar Instalasi Penerangan Listrik Dengan Trainer Instalasi Penerangan Rumah Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas I Tptl Di Smk N 3 Semarang Tahun 2009
- Pemanfaatan Electronics Workbench Versi 5.12 Untuk Media Pembelajaran Di Smk Jurusan Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik
- Pemanfaatan Program Festo Fluidsim Untuk Media Pembelajaran Pada Mata Diklat Pneumatik Siswa Kelas Xi Jurusan Otomasi Industri Di Smkn 2 Kendal
- Pembelajaran Melalui E-Book Dengan Menggunakan Metode Cooperative Learning Tipe Jigsaw Pada Mata Pelajaran Pneumatik Siswa Kelas Xi Otomasi Smkn 2 Kendal
- Pembuatan Perangkat Lunak Paket Ajar Multimedia Mata Kuliah Instalasi Penerangan Dan Tenaga Pokok Bahasan Teknik Penerangan Untuk Mahasiswa Pendidikan Teknik Elektro Unnes
- Pengaruh Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Guru Program Keahlian Teknik Pemanfaatan Tenaga Listrik (Studi Kasus Di Smk Negeri 5 Semarang Tahun Ajaran 2008/2009)
- Pengaruh Penilaian Portofolio Dalam Program Keahlian Audio Video Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X Smk Negeri 3 Semarang Tahun Pelajaran 2007/2008 Pada Pokok Bahasan Bidang Kompetensi Menguasai Elektronika Dasar Terapan
- Pengaruh Tingkat Pendidikan, Pelatihan Dan Pengalaman Mengajar Terhadap Profesionalisme Guru Mata Diklat Teknik Audio - Video Smk Negeri Di Kota Semarang
- Pengembangan E-Learning Berbasis Moodle Sebagai Penunjang Perkuliahan Di Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Pengembangan Multimedia Pembelajaran Interaktif Mata Diklat Ketrampilan Komputer Dan Pengolahan Informasi
- Program Bantu Pembelajaran Termodinamika Untuk Siswa Slta Dengan Macromedia Flash 8
- Tingkat Pengetahuan Dasar Masyarakat Perumahan Pokok Pondasi Di Kota Semarang Tentang Instalasi Rumah Tinggal
Tahun 2008
- Alat Pencetak Label Pada Bahan Kertas Undangan, Imitasi Kulit Dan Kulit Secara Mekanik
- Minat Berwirausaha Pada Siswa Smk N 1 Semarang
- Penerapan Metode Students Teams Achievement Divisions ( Stad ) Pada Mata Pelajaran Penerapan Konsep Dasar Listrik Dan Elektro Kelas X Teknik Instalasi Listrik Di Smk Islam Sudirman Ungaran – Kab. Semarang
- Pengaruh Minat Masuk Program Keahlian Teknik Audio Video Dan Fasilitas Belajar Terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Smk Negeri 2 Demak Tahun Ajaran 2007/2008
- Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Praktik Alat Ukur Listrik Kelas X Listrik Smk Islam Sudirman Ungaran Melalui Modul Dengan Teori Cooperative Learning Tipe Jigsaw Tahun Pengajaran 2008/ 2009
Tahun 2007
- Analisis Ketersediaan Daya Di Fakultas Teknik Universitas Negeri Semarang
- Aplikasi Sms Gateway Untuk Sistem Informasi Khs (Kartu Hasil Studi) Mahasiswa Jurusan Teknik Elektro Universitas Negeri Semarang
- Audit Energi Dan Analisis Peluang Penghematan Konsumsi Energi Pada Sistem Pengkondisian Udara Di Hotel Santika Premiere Semarang
- Dispenser Otomatis Menggunakan Kran Elektrik Dengan Tampilan Tujuh Segmen Berbasis Mikrokontroler At89S51
- Identifikasi Kesulitan Dan Pemecahan Dalam Pembelajaran Mata Diklat Penerapan Konsep Dasar Listrik Dan Elektronika (Pkdle) Pada Siswa Smk Negeri 5 Semarang
- Kontribusi Lembar Kerja Siswa (Lks) Dan Tugas Terstruktur Terhadap Hasil Belajar Siswa Di Uptd Smp Negeri 2 Kramat-Tegal Untuk Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi
- Korelasi Aktivitas Siswa Membaca Buku Perpustakaan Terhadap Prestasi Belajar Siswa Pada Smp Negeri 1 Bancak Kabupaten Semarang
- Minat Masuk Perguruan Tinggi Bagi Siswa Kelas Iii Program Keahlian Teknik Instalasi Listrik Pada Smk Di Purworejo
- Model Sistem Pengaturan Tinggi Air Menggunakan Kendali Ic Nand 4093
- Pemanfaatan Turbin Angin Dua Sudu Sebagai Penggerak Mula Alternator Pada Pembangkit Listrik Tenaga Angin
- Pembuatan Simulasi Rangkaian Resistor, Induktor, Dan Kapasitor R L C ) Berbasis Visual Basic Sebagai Media Belajar
- Pengaruh Media Pembelajaran Berbasis Macromedia Director Mx Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas I Program Keahlian Teknik Audio Video Smk Negeri 3 Semarang Pada Mata Diklat Teori Audio Video Pokok Bahasan Resistor
- Pengembangan Media Pembelajaran Aksara Jawa Dengan Macromedia Flash Mx
- Penstabil Fluktuasi Tegangan Charger Handphone Tenaga Surya
- Robot Penjejak Posisi Panas Benda
- Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian Badan Kepegawaian Daerah (Bkd) Kabupaten Purbalingga
- Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian Badan Kepegawaian Daerah (Bkd) Kabupaten Purbalingga,
Tahun 2006
- Analisis Traffic Pada Sistem Telekomunikasi Selular Berbasis Cdma20001X Diwilayah Semarang Kota
- Implementasi Dan Perancangan Kunci Pintu Hotel Dengan Radio Frequency Identification (Rfid)
- Pelaksanaan Pembelajaran Pekerjaan Mekanik Elektro Berwawasan Lingkungan Di Smk Negeri 3 Semarang
- Pemanfaatan Alternator Mobil Sebagai Pembangkit Listrik Tenaga Angin
- Profil Kemampuan Dasar Mengajar Guru Smk Negeri Di Wilayah Kota Semarang, Mata Diklat Pekerjaan Mekanik Eleketro (Pme) Program Studi Listrik Instalasi
- Rekayasa Perangkat Lunak Pembelajaran Baca Al-Qur’An Berbasis Multimedia
- Sistem Pendeteksi Gas Elpiji
- Unjuk Kerja Arester Type Hlmn 136 Untuk Pengamanan Reaktor 7R1 Pada Gardu Induk 500 Kv Di Upt Semarang
Sumber:
https://unnes.ac.id